Wednesday, September 11, 2013

paket tour ke Bangkok, Ayutthaya by River Sun Cruise


Ayutthaya by River Sun Cruise merupakan stus warisan UNESCO yang diresmikan pada tahun 1991 sebagai kota bersejarah. Ayutthaya merupakan kota bersejarah untuk mengiangat akan kejayaan kosntan di masa lalu dengan kemegahan, yang mana kemegahan kota satu ini bisa kita lihat dari reruntuhan candi yang tersebar di sepanjang sugai. Pengunjung bisa datang setiap hari dari pukul 07.30 sampai pukul 15.30. Untuk harga tiket orang dewasa 1.800 Baht dan  anak-anak 1.300 Baht. Untuk bisa menikmati tour ini, pengunjung bisa mendaftar di hotel tempat pengunjung menginap dan pihak tour akan menjemput pengunjung. Ayutthaya by River Sun Cruise bisa pengunjung nikmati dari perhau  yang akan membawa pengunjung berkeliling sungai dan menikmati pemnadngan kota yang sangat indah. Candi pertama yang akan pengunjung datangi adalah Wat Mahathat yang terletak sekitar 45 menit dari Bang Pa-In Summer Palace. Wat Mahathat sudah ada sebelum masa  Ayutthaya ada atau sudah ada sekitar pada abad ke-14. Kami Sentosa Wisata mengajak kamu untuk berwisata ke Bangkok dalam paket tour ke Bangkok

Pada saat inu Wat Mahathat digunakan sebagai pusat agama Buddha. Dan di sini pengunjung bsai melihat stupa yang hancur yang dikelilingi oleh dinding laterit.  Dan ada satu gambar yang sangat terkenal di dari kuil Ayutthaya yaitu baris gambar Buddha tanpa kepala dan juga kepala Buddhayang diukir didalam pohon yang sedang tumbuh. Setelah itu pengunjung akan diajak untuk berpindah lokasi dan melihat candi berikutnya yaitu Wat Phra Na Mane. Pada balai candi pengunjung bisa melihat, Balai Chapel candi  dengan gambar Buddha  sedang duduk. Dan dalam sejarah tidak ada yang mengetahui candi ini dibangun pada masanya siapa. Tetepi ada juga pendapat yang mengatakan jika candi di bangun pada masa Ayutthaya dan ditinggalkan begitu saja setelah jatuhnya kota yang diserbu oleh Burma.

Setelah itu pengunjung juga akan diajak untuk melihat candi dengan Buddha dalam posisi berbaring yang mana memiliki ukuran 37 meter dan dibangun dari batu bata. Pengunjung pun juga masih bisa melihat reruntuhan viharn yaitu tempat pertemuan dan ruang doa, ubosot yaitu  aula pentahbisan dan prang atau menara yang masih tetap berada di pekarangan kuil. Dari sini pengunjung akan di ajak menuju ke Candi Lom Chong untuk makan siang prasmanan di dalam kapal mewah. Makanan didominasi masakan Thailand dengan gaya Bart. Pengunjung juga bisa menikmati buah-buahan segar sebagai makanan penutup. Berbagai macam minuman ringan seperti koktail, anggur dan bir juga tersedia. Selesai makan siang, pengunjung bisa bersantai di dek kapal sambil menikmati pemandangan yang ada.

paket tour ke Bangkok, Ayutthaya by River Sun Cruise

No comments:

Post a Comment